Mari berdendang & bernyanyi !

____

1/27/2018

Club Eighties (80's) - Dari Hati

https://www.smule.com/song/dari-hati-club-eighties-karaoke-lyrics/71179583_124571/arrangement

Club Eighties (80's) - Dari Hati

Andai engkau tahu
Bila menjadi aku, sejuta rasa di hati
Lama tlah kupendam,
Tapi akan kucoba mengatakan
.
Ku ingin kau menjadi milikku
Entah bagaimana caranya
Lihatlah mataku untuk memintamu
.
Ku ingin jalani bersamamu
Coba dengan sepenuh hati
Ku ingin jujur apa adanya
Dari hati
.
Kini engkau tahu
Aku menginginkanmu
Tapi takkan kupaksakan
.
Dan kupastikan
Kau belahan hati
Bila milikku...
.
Ku ingin kau menjadi milikku
Entah bagaimana caranya
Lihatlah mataku untuk memintamu
.
Ku ingin jalani bersamamu
Coba dengan sepenuh hati
Ku ingin jujur apa adanya
.
Menarilah bersamaku
Dengan bintang-bintang
Sambutlah diriku
Untuk memelukmu
.
Ku ingin kau menjadi milikku
Entah bagaimana caranya
Lihatlah mataku untuk memintamu
.
Aku ingin jalani bersamamu
Coba dengan sepenuh hati
Ku ingin jujur apa adanya
.
Dari hati
Dari hati
Dari hati
Dari hati
Share:

0 komentar:

Post a Comment

Total Pageviews

Subscribe

Histats

Tags

New Post

OST. Our Beloved Summer (Drama, Korea) - Albums, dan Lirik Lagu

Our Beloved Summer menceritakan tentang Choi Woo-shik dan Kim Da-mi yang pernah berpacaran lama. Mereka putus di usia 24. 5 tahun kemudian m...

Search